Perkuatan Lahan Miring dengan Material Geocell
18 November 2024 • 1 Menit Baca •
Perlindungan dan perkuatan lahan miring yang dilakukan menggunakan material geocell. Material geocell dapat menjadi solusi agar longsor pada lahan miring yang ada di lokasi dapat dicegah dan dihindari.