Geomembrane pada Lapisan Kolam Limbah Kelapa Sawit
28 Oktober 2024 • 1 Menit Baca •
Geomembrane HDPE digunakan pada kolam limbah kelapa sawit karena memiliki kualitas kedap air yang baik, sehingga limbah tidak mencemari bagian dasar tanah pada kolam.