Blog

Category Archives: Blog

Mengenal Mesin Jahit Geotextile


Mesin jahit Geotextile, sebelum mengenal mesin jahit tersebut, akan dijelaskan sedikit apa itu geotextile. geotextile woven atau Non Woven memiliki kelebihan masing-masing tergantung dari penggunan pada bidang tanah yang digunakan. Bahan dasar geotextile terbuat dari serat sintetis tenun dengan tambahan pelindung Ultraviolet Polypropylene Polimer (PP) ataupun Polyester (PET) yang dianyam/dirajut oleh mesin khusus. Geotextile dapat […]

Read More

Metode Pemasangan Geotextile


Untuk metode pemasangan geotextile tahap awal adalah dengan cara menggelar geotextile secara perlahan lalu melepasnya tanpa terlihat ada kerutan atau lipatan pada material. Menggelar Geotextile harus dengan searah mesin tegak dan lurus atau sejajar dengan poros timbunan. Arah tegak lurus. Timbunan Geotextile Perlakuan Geotextile pada saat pemasangan sangat tidak diperbolehkan dengan cara diseret dengan kondisi […]

Read More

Geosintetik dan Cover Soil


Dalam sebuah kontruksi sering ditemukannya area berupa slope. Area slope ini perlu perhatian khusus karena merupakan bagian yang krusial dalam sebuah design proyek, umumnya dapat ditemukan pada kontruksi seperti embung, landfill, dsb. Area slope ini memiliki kemungkinan terjadinya failure karena beberapa faktor, seperti: tidak adanya perkuatan, kondisi tanah jenuh, pemberian beban, dsb. Terkadang pada area […]

Read More

Penggunaan Concrete Canvas


Concrete Canvas merupakan salah satu produk perkembangan geosintetik. Concrete Canvas terbuat dari lapisan serbuk semen yang berada diantara lapisan geotextile (lapisan permeable) dan geomembrane (lapisan impermeable). Concrete canvas merupakan produk alternatif dari lapisan beton. Concrete canvas memiliki kemampuan yang fleksible saat dilakukan penggelaran dan juga waktu tunggu untuk menjadi sebuah lapisan beton relatif cukup cepat. […]

Read More

Jenis-Jenis Geocomposite


Geocomposite merupakan sebuah produk perkembangan dari geosintetik. Geocomposite sendiri merupakan hasil perpaduan dua atau lebih geosintetik lainnya. Pergabungan geosintetik ini, bertujuan untuk mempercepat instalasi dan mengurangi resiko kerusakan pada geosintetik ketika dilakukan pemasangan lebih dari satu kali. Geocomposite memiliki berbagai kegunaan dari sebagai lapisan filtrasi, lapisan drainase, lapisan perkuatan, dan lapisan kedap. Kegunaan dari geocomposite […]

Read More

Overview Geosynthetic Clay Liner


Dalam dunia konstruksi, tidak sing dengan melakukan konstruksi berupa area penampunga. Area penampungan itu sendiri bisa berupa untuk menampung cairan, gas, maupun padat. Dalam hal ini penampungan tersebut bisa digunakan untuk menyimpan maupun mencegah material yang ada mencemari lingkungan sekitar. Pada umumnya di Indonesia, proyek konstruksi area penampungan ini menggunakan produk geosintetik berupa geomembrane. Dimana […]

Read More

Penyebab Kerusakan Geoynthetic Clay Liner


Geosynthetic Clay Liner merupakan salah satu produk geosintetik sebagai lapis kedap pada konstruksi dan sebagai salah satu alternatif pengganti penggunaan geomembrane. Geosynthetic Clay Liner memiliki kemampuan untuk self-healing, jika terjadi kerusakan pada area clay bentonit yang ada di antara lapisan geotextile. Tapi kerusakan pada Geosynthetic Clay Liner tidak hanya terjadi pada lapisan clay bentonit. Kerusakan […]

Read More

Geonet sebagai Drainage Liner


Dalam sebuah konstruksi, perlunya adanya sistem drainase yang dapat digunakan untuk mengalirkan cairan yang dapat menyebabkan kondisi-kondisi yang tidak terduga. Beberapa kondisi yang sering ditemukan ketika melakukan konstruksi secara geoteknik, seperti: kondisi tanah menjadi jenuh, kondisi tanah tergenang, kondisi lapis kedap menggelembung, terjadi rembesan, dan terjadinya kebocoran. Untuk mengatasi dan menghindari kondisi tidak terduga tersebut, […]

Read More

Konstruksi Rel Kereta Api dengan Geosintetik


Rel kereta api adalah konstruksi jalan kereta sebagai akses perjalanan kereta api atau kereta bertenaga listrik. dalam membangun atau menyiapkan rel kereta diperlukan solusi, inovasi dan teknologi terbaru sebagai pendukung perkuatan serta kelayakan pada konstruksi jalan rel kereta yang baik. Geosintetik dapat menjadi solusi dan inovasi, penggunaan material geosintetik yang terdiri dari Geotextile Non Woven, […]

Read More

Cara Penggunaan Welding Rod


Welding Rod atau biasa disebut kawat las HDPE biasa digunakan oleh pekerjaan proyek tambang dan juga teknik sipil, welding rod adalah salah satu bahan material yang cukup sering digunakan. Walaupun demikian, untuk beberapa orang pekerja lapangan baru, di proyek teknik sipil atau pertambangan, masih banyak dari mereka yang belum mengenal material ini.  Extrusion Cara Extrusion adalah dengan […]

Read More