Kondisi pesisir pantai dan tepi sungai yang mengalami abrasi bisa menimbulkan dampak lingkungan yang merugikan. Banyak upaya yang telah dilakukan untuk mengatasi abrasi pantai maupun erosi di tepi sungai. Salah satunya dengan memanfaatkan geotextile bag sebagai pemecah gelombang dan penahan air. Sesuai dengan namanya, produk tersebut bentuknya seperti kantong atau karung dan terbuat dari bahan […]